Mak Etek seorang petugas penjaga penjara mencoba menghibur Wak Otong terpidana yang hari itu akan menjalani hukuman matinya diatas kursi listrik.
Mak Etek : "Jangan terlalu gelisah, karena daya voltage listriknya sangat tinggi, lagian itu terjadi dalam waktu yang singkat sekali, sehingga kamu tidak akan merasakan apapun".
Apa mau dikata saat itu dari kejauhan terdengar teriakan orang yang kesakitan luar biasa dan itu berlangsung berkepanjangan.
Mak Etek : "Saya pergi kesana sebentar untuk melihat yaa.."
Tak lama ia kembali, kemudian dengan santainya dia menjelaskan.
Mak Etek : "Tak ada masalah yang berarti, cuma maslah teknis saja kog, tadi itu rupanya sekring listriknya putus, maka digunakan LILIN sebagai gantinya, itu sajaaaa...!"
Wak Otong : "HAAAHHHH...!!??"
Pakai Lilin
Author : Unknown ~ Blog Si Onces
Saat ini anda sedang membaca artikel yang berjudul Pakai Lilin.. Semoga artikel ini dapat bermanfaat dan berguna untuk anda.. Kritik dan saran silahkan kirim melalui kotak komentar di bawah ini ....
Artikel Terkait Lainnya :
Kategori Iklan
- Asmara (19)
- BlackBerry (6)
- Blog (5)
- Business and Economy (13)
- Celebrity (10)
- Facebook (1)
- Health (11)
- Humor (12)
- Internet (1)
- Kesehatan (38)
- Komputer (2)
- MotoGP (7)
- Nasional (18)
- News (17)
- Science and Technology (10)
- Sepak Bola (12)
- Software (10)






0 Komentar:
Posting Komentar